Friday, October 22, 2010

Keinginan 'tuk Bergerak Lagi

Kadangkala saat hati bergolak tak menentu
Saat ucap dan perasaan sering tak seiring
Dan pikiran dipenuhi dengan bisikan emosi

Tak ada lagi yang bisa dilakukan selain menghindari kepekatan
lalu menyingkir ke sepinya angin

Dan sekarang...
ketika pintu hati sudah membuka kembali 'tuk cerahnya asa
ketika gelombang dilema sudah tak jadi sandungan

'Ku kembali berniat untuk  maju
'Kan kutunjukkan apa yang bisa kubuat

Merekah!!!

No comments:

Post a Comment

What do you think?

Labels

Blok F (2) fun (1) Kampoezz (2) My Own Pictures (2) My Poems (2) Random Ayat (3) SKI (1)